Jumat, 09 Agustus 2024

SPESIALISASI DAN DIFERENSIASI SEL

SPESIALISASI DAN DIFERENSIASI SEL

Mata pelajaran             : IPA

Fase/Kelas                   : D / VIII 

Materi                          : SPESIALISASI DAN DEFERENSIASI SEL

Pertemuan                    : 5

Guru Pengampu          : SEPTYANA FORI

Waktu Pembelajran     : JUM'AT, 9 AGUSTUS 2024


Capaian Pembelajaran :

Peserta didik mampu memahami tentang pesialisasi dan diferensiasi sel pada tumbuhan dan hewan


Tujuan Pembelajaran :

Peserta didik dapat memahami tentang spesialisasi dan diferensiasi selpada tumbuhan dan hewan


Alhamdulilah hari ini, kita bisa bertemu dalam pembelajaran IPA . Semoga dalam proses pembelajaran kita diberikan kemudahan dalam pemahaman amin …

Sebelum memasuki materi hari ini,  tak lupa ibu ingatkan untuk melaksanakan sholat dhuha dan marojaah .


Materi Pembelajaran 

Perbedaan sel hewan dan tumbuhan

Perbedaan Sel Hewan dan Tumbuhan - GURU SUMEDANG 

Perbedaan Sel Hewan dan Sel Tumbuhan dan Pembahasannya 

Pengamatan sel bawang merah

Sel bawang merah merupakan pilihan populer untuk diamati di bawah mikroskop karena ukurannya yang besar dan morfologinya yang khas. Bila dilihat di bawah mikroskop, sel bawang merah tampak berbentuk persegi panjang atau poligonal dengan dinding sel yang khas dan vakuola sentral yang besar.

Sel epidermis bawang dengan pengamatan melalui mikroskop terdiri atas organel-organel berupa dinding sel, sitoplasma dan nukleus.

 

Gambar sel bawang merah dibawah mikroskop

apabila dilakukan pengamatan sel umbi bawang merah ... 

 

bagian sel apa saja yang dapat terlihat dengan jelas saat ... 

 Bawang merah memiliki struktur yang jauh lengkap dari pada sel mati, yaitu memiliki inti sel, dinding sel, kloroplas, membrane sel, dan sitoplasma. Sel bawang merah berwarna merah muda, hal ini disebabkan karena bawang merah mengandung plastid yang menghasilkan kloroplas.

Setelah mengamati sel epidermis bawang merah menggunakan mikroskop dapat dilihat beberapa bagian dari sel bawang merah diantaranya: Dinding sel yang berupa dinding yang tebal dan kaku serta tersusun oleh selulosa. Dinding sel ini memiliki fungsi untuk memberi bentuk tetap pada sel.

Inti sel merupakan organel yang nampaknya lebih besar, terdapat pada semua sel. Inti sel yang tampak pada sel tumbuhan bawang merah (Allium Cepa) berbentuk bulat lonjong. Inti sel atau nukleus ini berfungsi untuk menjaga integritas gen-gen tersebut dan mengontrol aktivitas sel dengan mengelola eksperigen

Struktur morfologi bawang merah terdiri dari akar, batang, daun, bunga, biji dan buah. Bawang merah memiliki sistem perakaran serabut, serta bercabang tersebar pada kedalaman 15-20 cm didalam permukaan tanah.

Berita & Artikel | Sinotif

Photography Sel Darah — Steemit 

 contoh sel darah

 

Evaluasi

Setelah melihat materi tersebut 

Membuat kelompok 

masing-masing kelompok mengamati sel tumbuhan (bawang merah) pada mikroskop

setelah itu mempresentasikan di depan kelas


 

Kesimpulan 

 

Gambar sel bawang merah dibawah mikroskop

apabila dilakukan pengamatan sel umbi bawang merah ... 

 

bagian sel apa saja yang dapat terlihat dengan jelas saat ... 

 

REFERENSI:

- Buku Paket IPA Kementrian pendidikan dan kebudayaan

- Buku IPA Tim Abdi Guru

- Buku IPA Penerbit Erlangga

 

   

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar