Kamis, 10 September 2020

Kelainan pada Pewarisan Sifat
IPA Kelas 9, Kamis 10 September 2020


Pewarisan Sifat Pada Manusia dan Kelainan Sifat yang Diturunkan
Pewarisan sifat pada manusia dapat memengaruhi bentuk fisik. Selain itu, pewarisan sifat pada manusia juga berdampak pada menurunnya suatu penyakit cacat kepada keturunannya.
Pewarisan sifat pada manusia ditentukan oleh gen dan kromosom yang dimiliki oleh individu yang melakukan persilangan.
Berikut adalah beberapa contoh bentuk pewarisan sifat pada manusia yang dapat diamati.

Warna kulit

Warna kulit manusia berbeda-beda karena dipengaruhi oleh gen. Gen dapat disederhanakan menjadi tiga gen. Misalnya, tiga gen tersebut yaitu gen A, B, C yang mengkode pembentukan pigmen kulit, yaitu melanin. Pigmen ini menyebabkan kulit menjadi gelap.

Bentuk Rambut

Bentuk rambut dipengaruhi oleh gen. Terdapat dua macam gen yang mengendalikan rambut, yaitu gen C (dominan) untuk rambut keriting dan gen s (resesif) untuk rambut lurus.
Bentuk rambut merupakan kasus menarik, yang dinenal dengan dominansi tidak sempurna. Artinya jika kita memiliki salah satu dari kedua gen tersebut (gen C dan gen s), akan mendapatkan campuran dari keduanya, yaitu rambut akan menjadi berombak (Cs).
Istilah albino berasal dari bahasa Latin, albus, yang artinya putih. Albino merupakan kelainan yang disebabkan tidak adanya zat warna (pigmen) yang disebut zat melanin. Penderita albinoa tidak dapat membentuk melamin di kuklit, rambut, dan mata.
Penyakit buta warna adalah cacat menurun yang menyebabkan seseorang tidak dapat membedakan warna tertentu oleh orang dengan mata normal.  Buta warna dibedakan menjadi dua, yaitu buta warna parsial dan buta warna total.
Penyakit buta warna parsial tidak dapat membedakan warna tertentu, misalnya warna merah dan hijau. Sedangkan buta warna total tidak dapat membedakan sama sekali semua jenis warna, sehingga tampak hitam dan putih saja.


Dibaca dan dipahami

29 komentar:

  1. Terima kasih bu
    Rizky adrian saputra 9G

    BalasHapus
  2. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  3. Baik bu
    Terima kasih
    Ainaa Niken 9E

    BalasHapus
  4. Baik bu
    Terima kasih Bu
    __Suci Ramadhani 9G


    BalasHapus
  5. Baik Bu, Terimakasih
    Melda Rizta 9E

    BalasHapus
  6. Baik Bu, terimakasih
    -Annisa Lutfiah cessaria 9E

    BalasHapus
  7. Baik bu,terima kasih
    Lingga diva s 9E

    BalasHapus
  8. Terimakasih Bu atas materinya
    M Kelvin Maulana 9F

    BalasHapus
  9. Terimakasih buk atas materinya bagas fadhil haryanto 9F

    BalasHapus
  10. Terimakasih bu atas materinya
    Risky 9e

    BalasHapus
  11. Terima kasih Bu atas materinya
    Gayoh asa mahaviro 9e

    BalasHapus
  12. Terimakasih ibu atas penjelasannya
    Laudy Salwa Ramadhina 9E

    BalasHapus
  13. Terimakasih buk materi penjelasanya
    Affan fazle mawla 9G

    BalasHapus
  14. Trimakasih atas materi dan penjelasan bu
    Aditya zikri 9G

    BalasHapus
  15. Terimakasih Bu
    Nur arafah siano 9e

    BalasHapus
  16. Terimakasih bu Nana atas materinya
    Naqqia nur A. 9G

    BalasHapus
  17. Terimakasih bu
    Irvan rahman dani 9G

    BalasHapus
  18. Terima kasih bu atas materinya
    -M.Faqih.Rahman 9E

    BalasHapus